Kategori: Berita

Gagal Terapkan Good Mining Practice, Aziz: PT. CPM Ancaman Bagi Lingkungan dan Kesehatan Warga

Bang Doel (deadline-news.com)-Palu-Azis PJS Ketua Eksekutif Wilayah Liga Mahasiswa Nasional Untuk Demokrasi ( EW-LMND ) Sulawesi Tengah merespon pernyataan Manager Government Relation and Permit PT CPM Haji Amran Amie pada Kabar Selebes Jumat, 31 Januari 2025. Yang menyatakan Bahwa PT Citra Palu Mineral (CPM) selalu mengutamakan kaidah good mining practice. Pernyataan itu mengundang kritik dari […]

Romo Paschal: Mafia TPPO di Kepri Masif, Yang Dibutuhkan Keseriusan Aparat, Bukan Penambahan Direktorat

Bang Doel (deadline-news.com)-Belum lama ini, pemerhati Kepolisian Poengky Indarti menyebut Kepolisian Daerah Kepulauan Riau (Polda Kepri) menjadi salah satu prioritas pengembangan Direktorat Tindak Pidana Perempuan dan Anak serta Pidana Perdagangan Orang (PPA-PPO) tingkat polda guna mencegah tindak pidana perdagangan orang (TPPO) di wilayah tersebut. “(Polda) Kepri jadi prioritas untuk PPO bersama NTT,” kata Poengky, seperti […]

Pemprov Bersama BI Gagas Event Karya Kreatif Sulawesi Tengah, 50 UMKM Terlibat

Pemda Mendukung Peningkatan UMKM Termasuk Peningkatan Kualitasnya Fredy (deadline-news.com) – Palu – Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah bekerja sama dengan Bank Indonesia Perwakilan Sulawesi Tengah (BI Sulteng) berkolaborasi menggagas Pre-Event Karya Kreatif Sulawesi Tengah (KKST) 2025. Berlangsung di Atrium Palu Grand Mall (PGM), pada Senin (13/1/25), acara tersebut dirancang untuk memperkenalkan produk UMKM lokal kepada masyarakat […]

Polda Sulteng tekankan profesional Satpam di usia 44 tahun

Bang Doel (deadline-news.com)-Palu-Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah (Sulteng) menekankan pentingnya profesionalisme Satuan Pengamanan (Satpam), dalam menjaga dan memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). “Satpam sebagai mitra Polri memiliki peran penting dalam memelihara dan menjaga Kambtibmas,” kata Direktur Pembinaan Masyarakat (Binmas) Polda Sulteng Kombes Pol Sirajuddin Ramly di Palu, Rabu. Penegasan itu disampaikan Sirajuddin saat membacakan […]

Respon Banjir Bandang Di Desa Tamainusi, Jatam Sulteng Desak Evaluasi Seluruh Aktifitas Tambang Nikel di Morut

Bang Doel (deadline-news.com) – Palu – Merespon insiden banjir bandang dan tanah longsor yang menerjang wilayah Dusun Towi, Desa Tamainusi, kecamatan Soyojaya, pada Jumat (3/1/2025). Jaringan Advokasi Tambang (JATAM) Sulawesi Tengah (Sulteng) mendesak Inspektur Tambang Evaluasi seluruh aktivitas pertambangan nikel  di Wilayah Pesisir Teluk Tomori, Kabupaten Morowali Utara (Morut). Berdasarkan data sementara peristiwa banjir bandang di […]

Ketua FKUB Sulteng ajak tokoh agama untuk wujudkan BahagiaBeragama BeragamaBahagia

Bang Doel (deadline-news.com)-Palu- Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Sulawesi Tengah mengajak para tokoh agama dari semua agama, untuk mewujudkan BahagiaBeragama BeragamaBahagia demi meningkatkan kualitas kerukunan di Sulteng. Ketua FKUB Sulawesi Tengah, Profesor Kiai Haji Zainal Abidin, di Kota Palu, Rabu, mengemukakan bahwa tokoh agama dari semua agama memiliki peran strategis untuk bekerja sama meningkatkan […]

Firdaus dan Grace, Pengusul Gelar Kepahlawanan Mendapat Penghargaan

Kado Ahir Tahun Dari Hashim Untuk SMSI.   Bang Doel (deadline-news.com) – Jakarta – Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Firdaus yang mengusulkan pemberian gelar kepahlawanan nasional untuk RM Margono Djojohadikusumo mendapatkan penghargaan dari Forum Masyarakat Indonesia Emas (FORMAS). Penyampaian penghargaan inisiator gelar pahlawan dibacakan oleh Ketua Umum FORMAS Yohanes Handojo Budhisedjati di Auditorium […]

Bank Mandiri Palu Berikan Solusi Perihal Maraknya Uang Palsu yang Beredar

Bang Doel (deadline-news.com)-Palu-Bank Mandiri Cabang Palu tegaskan pentingnya peran dalam menjaga kepercayaan masyarakat terhadap keaslian uang tunai yang beredar. Area Head Bank Mandiri Cabang Palu, Andri Permana Diputra Abubakar, menyatakan bahwa sebagai bagian dari industri perbankan, Bank Mandiri memiliki tanggung jawab besar dalam mencegah dan menekan peredaran uang yang diragukan keasliannya. “Dalam menyalurkan uang tunai, […]

Ingin Pererat Hubungan Persaudaraan dan Silaturahmi, Waketum Kadin Sulteng Bidang Organisasi, Pemberdayaan Daerah dan Tata Kelola Perusahaan Gelar Makan Siang Bersama

Bang Doel (deadline-news.com)-Palu-Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi, kebersamaan, persaudaraan dan persahabatan, Kamar Dagang dan Industri (Kadin) menggelar makan siang bersama. Adapun kegiatan makan siang bersama dan sambung silaturahmi ini, digelar pada salah satu rumah makan yang ada di Kota Palu, yakni rumah makan Borobudur. Selasa, (17-12/2024). Acara tersebut diprakarsai oleh Wakil Ketua Umum Bidang Organisasi, […]

Gelar Desk Evaluasi Statistik Sektoral dan Metadata Lingkup Pemprov. Sulteng, Diskominfosantik Tindak Lanjuti Perpres No 39 Tahun 2019 Tentang SDI

Ilong (deadline-news.com) – Palu – Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Provinsi Sulawesi Tengah melalui Bidang Statistik melaksanakan Desk (pendampingan) Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral dan Pengelolaan Metadata bagi Perangkat Daerah lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah. Bertempat, diruang rapat Diskominfosantik Provinsi Sulteng. Kamis, (13/11/2024) Desk ini dilaksanakan selama 3 (tiga) hari dimulai pada Rabu, 13 […]

Back To Top