PALU, – Rencana pemerintah untuk menaikkan gaji kepala daerah gubernur, walikota dan bupati, disambut baik oleh Walikota Palu Rusdi Mastura. Cudi – sapaan akrabnya, mengaku senang jika pemerintah dalam hal ini Kemendagri menaikkan gaji kepala daerah meski itu dianggap terlambat.
Kejati Tahan Mantan Gubernur Sulteng
Palu, Koran Pedoman – Mantan Gubernur Sulawesi Tengah, Mayjen (Purn) Banjela Paliudju (tengah) dibawa menuju mobil tahanan saat akan dibawa menuju Rutan usai menjalani pemeriksaan sebagai tersangka di Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah di Palu, Selasa (9/12). Palu – Penyidik Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah, menahan Gubernur Sulawesi Tengah periode 2006-2011 HB Paliudju, terkait keterlibatannya dalam […]
Bandjela Paliudju Kado Peringatan Anti Korupsi
Palu – Setelah Rita Sahara mantan bendahara Gubernur Sulteng H.Banjela Paliudju ditetapkan tersangka dan ditahan di Rutan Maesa, akhirnya mantan Gubernu HB.Paliudju ikut terseret ke dalam pusaran dugaan korupsi dan pencucian uang senilai Rp,41 Miliyard.
Cuaca Buruk, Penerbangan Makassar-Palu Ditunda
Makassar, Koran Pedoman – Penerbangan Makassar-Palu terpaksa tertunda, akibat cuaca buruk. Sekitar 300an penumpang Lion Air tujuan Palu dari Makassar Rabu (10/12-2014), terpaksa harus turun lagi dari pesawat akibat cuaca tidak bersahabat.
Sejumlah Kepala Sekolah Dasar Di Jeneponto,Mau Mengundurkan Diri
Jeneponto,Koran Pedoman – Meskin baru bebera bulan menjabat sebagai kepala sekolah dasar (SD) di kabuaten Jeneponto, namum sejumlah kepala sekolah di beberapa SD di wilayah Jeneponto mau mengundurkan diri.
Dinilai Ingkar Janji, Warga Segel Pabrik dan Bakar Pos Jaga
KENDARI – Karena kecewa dengan janji-janji perusahaan sawit PT Damai Jaya Lestari, ratusan warga pemilik lahan menyegel pabrik kelapa sawit dan membakar pos jaga satpam perusahaan di Kecamatan Wiwirano, Kabupaten Konawe Utara.
Warga Kelurahan Lere dan Baru Bentrok, Satu Motor Dibakar
PALU – Bentrok antara warga Kelurahan Lere dan Kelurahan Baru Kecamatan Palu Barat, Kamis (4/12/2014) sore kembali terjadi. Bentrok antar warga bertetangga ini disebabkan hal sepele dan mengakibatkan satu sepeda motor dibakar warga.
TNI AL Tenggelamkan Tiga Kapal Vietnam di Anambas Hari Ini
JAKARTA — Tiga buah kapal berbendera Vietnam akan ditenggelamkan di perairan Anambas, Kepulauan Riau, Jumat (5/12/2014) ini. Ketiga kapal itu ditangkap setelah memasuki wilayah perairan di Indonesia secara ilegal.
DPRD Minta Masukan Publik Terkait 17 Raperda
PALU – Ketua Badan Pembuat Peraturan Daerah DPRD Provinsi Sulawesi Tengah Arena JR Parampasi mengatakan DPRD akan meminta masukan berupa saran dan pendapat dari publik terkait rencana pembahasan 17 rancangan peraturan daerah.
14 Bulan Mangkir Dari Tugas, Kapolri Pecat Perwira di Polda Sulteng
PALU – Salah satu personel Polda Sulteng, berpangkat Inspektur Satu (Iptu) dipecat karena mangkir dari tugas selama 14 bulan. Pemecatan itu, dilakukan langsung Kapolri Jendral Sutarman, melalui Telegram Rahasia (TR) dengan nomor Kep/07/xl/2014 tgl 13-11-2014.













