Penulis: Andi Attas Abdullah

Prof Abdul Latif: Sikap Diam Kejati Berpotensi Melanggar Hukum

Widi (deadline-news.com)-Padang-Penanganan laporan masyarakat terkait dugaan permasalahan hapus buku kredit Bank Nagari kembali menuai sorotan publik. Minimnya transparansi Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat (Kejati Sumbar) terhadap pelapor selama hampir satu tahun dinilai berpotensi melanggar prinsip hukum administrasi pemerintahan. Pakar hukum administrasi negara, Prof Abdul Latif, SH, M.Hum, menegaskan bahwa sikap diam atau tidak adanya respons dari […]

Anwar Hafid Dorong Penguatan Ilmu Pemerintahan dari Daerah

Widi (deadline-news.com)-Jakarta- Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid, resmi dilantik sebagai Ketua Umum Masyarakat Ilmu Pemerintahan Indonesia (MIPI). Pelantikan ini menandai babak baru kepemimpinan MIPI dengan orientasi kuat pada penguatan peran daerah dalam pengembangan ilmu pemerintahan nasional. ‎ ‎Terpilihnya Anwar Hafid dinilai sebagai langkah strategis organisasi dalam menghadirkan kepemimpinan yang tidak hanya memahami aspek akademik, tetapi […]

Demokrasi “Setengah Hati”

Wacana pemilihan gubernur dan wakil gubernur kembali melalui perwakilan di DPRD hampir pasti 99 persen. Praktek pemilihan gubernur melalui DPRD adalah bentuk “pengkhianatan” terhadap kedaulatan rakyat dengan penerapan Demokrasi “Setengah Hati” oleh rezim yang berkuasa. Padahal pemilihan kepala daerah secara langsung penuh perjuangan dan menelan korban jiwa melalui gerakan reformasi Mei 1998. Banyak koraban jiwa […]

Anwar Hafid : Budidaya Ikan Jadi Andalan Ekonomi Baru ‎

zubair (deadline-news.com)-Sigi-Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid, terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat ekonomi kerakyatan. Salah satunya melalui kunjungan ke komplek budidaya ikan Nilan dan Sidak di Kampung Mpanau, Kecamatan Sigi Biromaru, Kabupaten Sigi, Jum’at (16/1-2026). ‎ ‎Kunjungan tersebut sekaligus menjadi bagian dari penguatan program unggulan Berani Tangkap Banyak, sebuah inisiatif strategis yang digagas Anwar Hafid untuk […]

Anwar Hafid Satukan Pemerintah, TNI/Polri, dan Masyarakat di Subuh Berkah

zubair (deadline-news.com)-Palu- Gubernur Sulawesi Tengah Anwar Hafid kembali menunjukkan komitmennya membangun daerah dengan pendekatan spiritual dan kebersamaan melalui kegiatan Subuh Berkah di Masjid Raya Baitul Khairaat, Kota Palu, Jumat pagi (16/1-2026). ‎ ‎Kegiatan tersebut diikuti oleh jajaran Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah, unsur TNI/Polri, Syekh Anas Jaber, serta masyarakat umum yang sejak dini hari memadati masjid […]

Subuh Berkah di Masjid Raya Baitul Khairaat

Zubair (deadline-news.com)-Palu-Suasana penuh kekhusyukan dan kebersamaan mewarnai pelaksanaan Subuh Berkah yang digelar Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah di Masjid Raya Baitul Khairaat, Kota Palu, Jumat (16/1-2026). Kegiatan tersebut dihadiri langsung Gubernur Sulawesi Tengah Anwar Hafid bersama Wakil Gubernur dr. Reny A. Lamadjido, Kapolda Sulteng Irjen Pol Endi Sutendi, serta perwakilan Kodam Palaka Wira. Kehadiran para pemimpin […]

PWI Silaturrahim Ke Kapolda Irjen Endi Sutendi

Zubair (deadline-news.com)-Palu-Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah, Inspektur Jenderal Polisi Endi Sutendi, menerima kunjungan silaturahmi jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sulawesi Tengah, Kamis (15/1/2026). Pertemuan ini menjadi momentum penguatan kemitraan strategis antara kepolisian dan insan pers dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Irjen Pol Endi Sutendi menyampaikan apresiasinya terhadap peran media selama […]

Gubernur Anwar Bahas Potensi Danau Paisupok Dengan Bappenas

Widi (deadline-news.com)-Jakarta-Gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng) Anwar Hafid melakukan kunjungan ke Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas dalam rangka menyampaikan rencana strategis pembangunan daerah. Dalam pertemuan tersebut, Gubernur Anwar Hafid memaparkan rencana hilirisasi komoditas kelapa serta pengembangan potensi pariwisata Danau Paisupok. Gubernur Anwar Hafid menjelaskan bahwa kunjungan ini bertujuan untuk memperkuat dukungan pemerintah pusat terhadap agenda pembangunan yang […]

389 Eselon III dan IV Dilantik Gubernur Anwar Hafid

Zubair (deadline-news.com)-Palu-Gubernur Sulawesi Tengah Anwar Hafid, didampingi Wakil Gubernur dr. Reny A. Lamadjido, melantik dan mengambil sumpah 389  pejabat administrator (Eselon III), pengawas (Eselon IV), serta pejabat fungsional di lingkungan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah, Kamis (15/1-2026), di Lapangan Pogombo, Kantor Gubernur Sulteng. Dari total pejabat yang dilantik tersebut, terdiri atas 178 pejabat Eselon III, 204 […]

Penawar Tertinggi Pemenang Preservasi Tolai Sausu Rp, 112,698,672,374

“PT.Putra Nagroe Aceh Tak Miliki Alat Berat di Parigi” Bang Doel (deadline-news.com)- Palu – Proyek Preservasi ruas jalan nasional trans sulawesi Tolai Sausu Parigi Moutong Sulawesi Tengah penawar tertinggi yang dimenangkan. Adalah PT.Putra Nagroe Aceh dengan nilai penawaran sebesar Rp, 112.698.672.374, 59 yang jadi pemenang. Padahal tidak memiliki dukungan alat berat di daerah tersebut. Sementara […]

Back To Top